TENGGARONG – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kutai Kartanegara (Kukar) melaksanakan Pendampingan Penyusutan Arsip yang merupakan jadwal dari Dinas Arsip dan Perpustakaan yang di dampingi oleh Ibu Mahmudah Sara Sira…
Category: Uncategorized
BPBD Kutai Kartanegara Terima Kunjungan Kerja dari Kepala Lapas Perempuan Tenggarong: Dorong Kerjasama untuk Pengurangan Risiko Bencana
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kutai Kartanegara (Kukar) telah menerima kunjungan kerja dari Kepala Lapas Perempuan Tenggarong, Triana Agustin, dan timnya pada Kamis (11/1/2024). Kunjungan dari Kepala Lapas Perempuan Tenggarong…
Penanganan Kebakaran Hutan dan Lahan di Kecamatan Muara Kaman: Sebuah Kolaborasi Apik Bersama Manggala Agni
Kebakaran hutan dan lahan merupakan ancaman serius bagi lingkungan dan kehidupan manusia. Dampaknya terhadap ekosistem, udara, dan kesehatan masyarakat sangat besar. Oleh karena itu, penanganan kebakaran hutan dan lahan menjadi…
KEKURANGAN AIR BERSIH DI PONDOK PESANTREN “DAARURRAHMAN” LOA KULU.
Kekurangan Air Bersih Masih Terus dialami Masyarakat, Baik Untuk Kebutuhan Rumah Tangga Maupun Untuk Operasional Penyelenggaraan Pendidikan, Seperti Yang dialami Oleh Pesantren Daarurrahman di RT. 5 Desa Sumber Sari Kecamatan…
Tanggapi Laporan Jalan Longsor, BPBD Kabupaten Kutai Kartanegara Datangi Lokasi Longsor di Kecamatan Loa Kulu
Telah terjadi jalan longsor di RT. 04 Dusun Margasari, Desa Jembayan, Kecamatan Loa Kulu, Kabupaten Kutai Kartanegara pada hari Kamis, tanggal 10 Agustus 2023, sekira pukul 08.30 WITA. Kronologi kejadiannya…
Satgas Penanggulangan Bencana BPBD Kabupaten Kutai Kartanegara Lakukan Pencarian Orang Hilang di Kecamatan Samboja Barat
Samboja Barat, 13 Juni 2023 – Operasi pencarian dan penyelamatan sedang berlangsung intensif di Kecamatan Samboja Barat, Kabupaten Kutai Kartanegara setelah seorang warga dilaporkan tersesat di hutan sejak tanggal 11…
BPBD Kabupaten Kutai Kartanegara Hadiri Rapat Koordinasi Teknis Kedaruratan dan Logistik di Mataram
Mataram, 29-30 Mei 2023 – Pada tanggal 29 hingga 30 Mei 2023, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kutai Kartanegara menggelar Rapat Koordinasi Teknis Bidang Kedaruratan dan Logistik di Mataram.…
Tanggapi Laporan Kebakaran Hutan dan Lahan, BPBD Kab. Kutai Kartanegara Turunkan Tim ke Kecamatan Muara Wis
27 Mei 2023, BPBD Kabupaten Kutai Kartanegara menurunkan anggota untuk menelusuri laporan kebakaran hutan dan lahan yang dilaporkan berada di Desa Sebemban Kecamatan Muara Wis. Dalam penyelusuran setelah menghubungi Koramil…
Peningkatan Kapasitas Satgas-PB BPBD Kabupaten Kutai Kartanegara
Beberapa waktu lalu pada tanggal 04 sampai dengan 05 Desember 2021 Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Kutai Kartanegara telah melaksanakan latihan penyelamatan air di Kecamatan Muara Badak untuk kembali menyegarkan…
Pendampingan Anjab ABK BPBD
Beberapa waktu lalu Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Kutai Kartanegara, didampingi Kasubbag Kelembagaan dan Analisis Jabatan Bagian Organisasi dan Tatalaksana dari Sekretariat Kabupaten, menyusun analis jabatan dan analisis beban kerja…
